Acer merupakan salah satu produsen perangkat komputer yang memiliki nama besar di Indonesia, produknya cukup diminati karena awet dan murah. Acer bersaing ketat dengan Asus yang memiliki produk hampir mirip namun tetap saja ada perbedaan yang dimiliki masing-masing.
Beberapa laptop dan notebook Acer laris manis di pasaran Indonsesia karena harganya murah dengan menawarkan spek yang terbilang cukup gahar bagi orang Indonesia. Anda bisa mendapatkan laptop Acer dengan harga mulai di kisaran Rp 2jutaan, namun jika anda ingin yang bagus dan berkualitas ada pula yang harganya mencapai puluhan juta.
Saking banyaknya laptop merk Acer yang dijual di pasaran sehingga terkadang kita bingung untuk memilihnya, nah sebaiknya anda menentukan jenis laptop dengan melihat dan memeriksa kondisi fisik, spek yang dhadirkan, nilai jual bekasnya, respon masyarakat, dan lain sebagainya yang berhubungan dengan laptop incaran anda.
Untuk menghemat waktu anda, saya telah memilihkan 10 jenis laptop Acer berkualitas terbaik yang bisa anda jadikan sebagai pilihan saat hendak membeli laptop Acer. Harga yang ada adalah harga terbaru, jadi anda bisa update harganya dari postingan saya ini.
- Laptop Acer E5-474G (core I5-7200u) : Rp 6.700.000, 00
- Laptop Acer Aspire Es1-432 Celeron N3350 : Rp 3.400.000, 00
- Laptop Acer E5-553G (Amd Quad Core FX-9800p) : Rp 8.500.000, 00
- Laptop Acer Aspire R3-131T (R11) : Rp 4.800.000, 00
- Laptop Acer Aspire Switch Alpha 12 : Rp 12.700.000, 00
- Laptop Acer L1410 Intel N3050 : Rp 3.800.000, 00
- Laptop Acer ES1-132 N3350 : Rp 3.000.000, 00
- Laptop Acer Z1402-308t : Rp 4.700.000, 00
- Laptop Acer One 10+ (S1002) : Rp 4.000.000, 00
- Laptop Acer Z3-451 Amd S10 : Rp 4.150.000, 00
Itulah daftar laptop Acer terbaik yang paling diminati saat ini, anda bisa memilih salah satunya sebagai target pembelian anda.