Harga & Spesifikasi MTB Polygon Seri Gravity Terbaru

Sepeda Polygon merupakan salah satu produk Indonesia yang saat ini mendunia, produknya banyak disukai oleh kalangan pesepeda di luar negeri, sehingga tak jarang banyak orang Indonesia yang mengira bahwa Polygon adalah merk dari luar negeri. Polygon merupakan salah satu produsen lama di dunia sepeda, banyak sekali produk mereka yang telah menyebar ke seluruh Indonesia bahkan ke kawasan Asia.


Salah satu produk unggulan dari Polygon adalah seri mountain bikes (MTB) atau sepeda gunung, yah saat ini olahraga yang satu ini memang banyak diminati oleh masyarakat karena merupakan salah satu olahraga ekstrim yang menantang adrenalin. Menuruni bukit terjal menggunakan sepeda, menelusuri hutan menggunakan sepeda, dan menikmati pemandangan alam dengan sepeda, yeah bike to everything.

Mountain bikes seri Gravity merupakan produk unggulan dari Polygon yang mengedepankan pengalaman baru bagi pemakainya, dengan berbagai fitur yang sudah didesain dengan baik untuk menuruni gunung, Gravity sangat cocok untuk para riders downhill yang ingin menikmati sebuah perjalanan yang tak terlupakan.


Mountain bikes Gravity bisa dibilang produk berkualitas yang sangat mantap, FYI untuk harga frame-nya saja mencapai 25 jutaan. Wow, dengan uang sebesar itu mungkin anda bisa mendapatkan 5 sepeda gunung standar lainnya, namun tentu saja bukan tanpa alasan harganya cukup mahal karena memang kualitas yang dibawanya sangat sepadan.

Berikut ini adalah harga dan spek 7 pilihan sepeda gunung Polygon seri Gravity terbaru yang bisa anda pilih, sedangkan untuk harga bekas biasanya berkisar di kisaran 60-80% dari harga barunya :
  • MTB Polygon Collosus DH9
Harga : Rp 60.000.000, 00
Spek
Frame : ALX ADVANCE DOWNHILL AND CARBON REAR TRIANGLE, NEW FLOATING SUSPENSION SYSTEM, 8” TRAVEL, 12X157MM
Fork : FOX 40 FLOAT FACTORY WITH KASHIMA COAT, TRAVEL 203MM, STANDARD STEERER
Rear Shock : FOX DHX2 FACTORY, 9.5”X3.00” (240X76MM), M10X22.2MM, S-M (350LBS), L (400LBS), XL (450LBS)
Handlebar : KORE TORSION M35, ALLOY, 800MM
Stem : KORE TORSION DM V2 M35, ALLOY, 30MM
  • MTB Polygon Collosus DH8
Harga : Rp 42.000.000, 00
Spek
Frame : ALX ADVANCE DOWNHILL AND CARBON REAR TRIANGLE, NEW FLOATING SUSPENSION SYSTEM, 8” TRAVEL, 12X157MM
Front Fork : ROCKSHOX BOXXER TEAM, COIL SPRING, TRAVEL 200MM, STANDARD STEERER
Rear Suspension : ROCKSHOX VIVID R2C, 9.5”X3.00” (240X76MM), M10X22.2MM, S-M (350LBS), L (400LBS), XL (450LBS)
Shift Lever : SHIMANO ZEE SL-M640
  • MTB Polygon Collosus DHX
Harga Rp 55.000.000, 00
Spek
Frame : ALX ALLOY DOWNHILL, FS2 SUSPENSION SYSTEM, 8” TRAVEL, 12X150MM
Front Fork : FOX 40 FLOAT FIT RC2 FACTORY WITH KASHIMA COAT, TRAVEL 200MM, STANDARD STEERER
Rear Suspension : FOX 40 DHX RC4 FACTORY WITH KASHIMA COAT, 9.5”X3.00” (240X76MM), M8X21.8MM, S (300LBS), M (350LBS), L (400LBS)
Shift Lever : SHIMANO SAINT SL-M820I
  • MTB Polygon Collosus FR2.0
Harga : Rp 31.500.000, 00
Frame : ALX Alloy Freeride, FS2 Suspension System, 7” Travel
Front Fork : Fox 36 Talas Performance R O/B, Travel Adjust 140-180mm, 1.5” Tapered Steerer
Rear Suspension : Marzocchi Roco Air R, 8.75”x2.75” (222x70mm), M8x22mm
  • MTB Polygon Collosus DH2.0
Harga : Rp 30.000.000, 00
Frame : ALX Alloy Downhill, FS2 Suspension System, 8” Travel
Front Fork : Rockshox Domain RC Dual Crown, Coil Spring, Alloy 1-1/8” Steerer
Rear Suspension : Fox Van Performance RC, 9.5”x3.00”, M8x22mm S (300lbs), M (350lbs), L (400lbs)
  • MTB Polygon Collosus DH1
Harga : Rp 23.500.000, 00
Frame : ALX ALLOY DOWNHILL, FS2 SUSPENSION SYSTEM, 8” TRAVEL, 12X150MM
Front Fork : ROCKSHOX DOMAIN DC, COIL SPRING, TRAVEL 200MM, STANDARD STEERER*
Rear Suspension : MARZOCCHI ROCO R, 9.5”X3.00” (240X76MM), M8X21.8MM, S (300LBS), M (350LBS), L (400LBS)
  • MTB Polygon Collosus DFR
Harga : Rp 29.500.000, 00
Frame : ALX ALLOY FREERIDE, FS2 SUSPENSION SYSTEM, 7” TRAVEL, 12X150MM
Front Fork : ROCKSHOX DOMAIN RC, TRAVEL 180MM, TAPERED STEERER
Rear Suspension : ROCKSHOX KAGE RC, 8.75”X2.75” (222X70MM), M8X21.8MM, S (300LBS), M (350LBS), L (400LBS)
Harga & Spesifikasi MTB Polygon Seri Gravity Terbaru Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Mr Sun

Popular Posts